Berbagi seputar Internet, Komputer, Gatget dan flash handphone

Tuesday 8 March 2016

Menghemat Paket Data dengan Menonaktifkan Autoplay Video Instagram

| Tuesday 8 March 2016
Cara menon-aktifkan Autoplay Video Instagram - Pada kesempatan ini hendshare akan sharing cara menonaktifkan autoplay video di aplikasi instagram, Aplikasi Instagram memang secara default akan memutar konten video secara otomatis, sehingga akan memakan data internet cukup besar.

Apabila kita memiliki paket data yang sangat besar sih tidak masalah, tapi bagi kita yng memilihi paket data sedikit maka akan terasa berat. dan bagi anda yang sedang menghemat penggunaan data seluler maka anda perlu menyimak artikel ini, dan ikuti step by stepnya.


Cara menon-aktifkan Autoplay Video Instagram
  1. Buka aplikasi Instagram. lalu buka halaman profile dengan menekan ikon siluet.
  2. Buka Setting, dengan menekan titik tiga di pojok kanan atas (Android) atau ikon gear (iOS).
    Menghemat Paket Data dengan Menonaktifkan Autoplay Video Instagram
    Instagram
  3. Setelah itu scroll ke bawah hingga menemukan opsi Celluler Data Use.
    Menghemat Paket Data dengan Menonaktifkan Autoplay Video Instagram
    Instagram
  4. Kemudian pilih opsi Use Less Data. dan selesai
    Menghemat Paket Data dengan Menonaktifkan Autoplay Video Instagram
    Instagram
Sekarang coba anda cek aplikasi instragramnya apakah konten video sudah tidak memutar otomatis apa tidak.  Dari sini semua konten video tidak otomatis diputar ketika tengah terkoneksi data seluler. Apabila anda ingin memutar videonya anda cukup menekannya terlebih dahulu video yang akan di putar


Namun perlu anda ketahui, pengaturan ini tidak berlaku pada saat smartphone terkoneksi dengan WiFi. Instagram tetap akan langsung memutar konten video. Demikianlah cara sederhana menghemat kuota data internet dengan menonaktifkan fitur autoplay video instragram semoga bermanfaat dan selamat mencoba

Related Posts

No comments:

Post a Comment